Harga Tiket Kereta Api Ekonomi AC – Kereta api masih menjadi kendaraan umum favorit masyarakat Indonesia karena selain harga tiketnya murah, kereta api juga dapat mengantarkan penumpang dengan cepat tanpa terhalang macet di jalanan. Selain itu, dengan adanya kereta api dapat mengantisipasi perjalanan tetap bisa dilakukan meski tidak memiliki kendaraan. Kereta api dapat mengantarkan penumpang antar kota dan antar provinsi sesuai tujuan yang mereka rencanakan.
Di Indonesia sendiri, ada banyak stasiun dan rel kereta api yang beroperasi terutama di kota kota besar seperti Surabaya dan Jakarta. Selain itu, berdasarkan kelasnya, kereta api terbagi atas beberapa kelas seperti kelas ekonomi, kelas ekonomi AC, kelas eksklusif yang tentu saja memiliki patokan harga tiket kereta api yang berbeda antar kelasnya. Selain itu, harga tiket kereta api juga ditentukan oleh rute yang dilakukan oleh penumpang. Semakin jauh tujuannya maka semakin mahal pula harganya. Menumpangi kereta api, bisa menjadi salah satu alternatif pilihan berkendaraan umum yang enak dan menyenangkan, karena tidak akan terhalangi oleh macet, laju kendaraan cepat dan tidak macet bisa memungkinkan sampai di tempat tujuan dengan lebih cepat juga ketimbang kendaraan darat biasa seperti mobil atau bis. Hal tersebut lantaran, kereta api dibuat dengan rute tersendiri yang melewati jalanan rel, tidak seperti kendaraan lain yang lewat jalan umum atau jalan arteri.

PT Kereta Api Indonesia (Persero) yang kemudian disingkt dengan PT KAI adalah Badan Usaha Milik Negara Indonesia, dimana perusahaan inilah yang menyediakan jasa angkutan untuk kereta api yang ada di Tanah Air. Tidak hanya dapat mengangkut penumpang saja, layanan yang disediakan oleh PT KAI juga berupa angkutan untuk barang. Saat ini, PT Kereta Api Indonesia telah melakukan operasi kendaraan kerta di beberapa wilayah yang tersebar di seluruh Indonesia, meliputi provinsi Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Bart, Sumatera Selatan, Pulau Jawa dan Lampung. Diketahui, rupanya panjang seluruh jalur kereta api atau rel kereta api yang ada di Tanah Air bisa sampai 7.777,40 km dan juga sedang dikembangkan lagi sampai sekarang dan masa depan. PT KAI sendiri memang memberi layanan angkutan umum untuk penumpang dan barang, bahkan hampir semua jalur kereta api di Indonesia yang kini dijalankan telah mempunyai angkutan kereta untuk penumpang dan barang yang telah berjalan secara teratur.
Untuk kereta penumpang sendiri telah tersedia sebanyak 106.638 tempat duduk per hari di wilayah Jawa dan Sumatera dengan rasio Kereta api eksekutif yaitu 30 persen, bisnis 22 persen, kelas ekonomi mencapai 59 persen. Setiap kelas memiliki layanan tersendiri yang tentu berbeda satu sama lainnya. Kelas eksekutif saja, menyediakan fasilitas tempat duduk hanya untuk 50 orang sehingga bisa lebih luas ruangannya. Tersedia pula tempat duduk yang dapat diatur sesuai keinginan, memiliki pendingin udara, ada hiburan audio visual dan dilengkapi oleh layanan berbagai makanan secara optimal.
Kereta Api Ekonomi
Kereta api ekonomi adalah kelas kereta api dengan peminat yang paling banyak. Mengingat Indonesia merupakan negara dengan jumlah penduduk masyarakatnya yang mayoritas berekonomi menengah ke bawah maka tentu merupakan hal berat jika harus memesan kereta eksekutif dan bisnis dengan harga tinggi meskipun pelayanannya cukup bagus dan mewah. Sehingga lebih cenderung memilih kereta api ekonomi. Kelas ekonomi dibuat dalam rangka untuk pemerataan pelayanan untuk seluruh lapisan ekonomi masyarakat tak terkecuali msyrakat menengah kebawah. Sehingga tidak hanya mengoperasikan beberapa kereta api mewah saja, namun juga kereta api komersial yang fungsinya untuk subsidi silang pada layanan kereta api kelas ekonomi yang ada. Meski begitu kenyamanan tetap terjaga walau fasilitas tidak selengkap kereta api kelas bisnis. Untuk kelas ekonomi komersial terdiri dari sub kelas C, P, Q, S, Z dimana setiap sub kelas juga memiliki tarif kereta berbeda beda. Untuk sub kelas C harga tarif tiketnya adalah yang paling tinggi, sementara untuk S merupakan tarif kereta ekonomi komersial terendah sementara untuk Z dilengkapi oleh tarif promo bagi penumpang.
Ada banyak hal yang membedakan kelas ekonomi dengan kelas eksekutif dan kelas bisnis. Mulai dari segi kenyamanan tempat duduk yang tentu lebih berkualitas kursi pada kelas eksekutif dan bisnis karena seatnya 2-2, sementara kelas ekonomi bisa mencapai 2-3 atau bahkan ada yang 3-3. Tidak dilengkapi oleh AC, bahkan meskipun ada, AC nya pun kurang mendukung atau berkualitas rendah sehingga tidak menambah kenyamanan penumpangnya. Kereta api eksekutif dan bisnis memiliki kecepatan lebih dibandingkan kelas kereta api ekonomi sehingga memungkinkan penumpang untuk sampai dengan lebih cepat pula.
Kereta Api Ekonomi AC
Selain ekonomi biasa, kini PT KAI juga menyediakan fasilitas kereta api ekonomi AC. Sebenarnya, kelas yang satu ini tidak jauh beda dengan kelas kereta api ekonomi hanya saja perbedaan mungkin ada pada fasilitas ACnya. Meski disebut sebagai kereta api ekonomi atau biasa namun memiliki fasilitas tambahan berupa AC atau pendingin ruangan. Dengan begitu maka walau berdesak desakan tentu akan menjadi sedikit lebih nyaman karena ruangannya dingin dan tidak membuat sesak.
Kereta api ekonomi AC ini cocok bagi kamu yang hendak melakukan perjalanan jauh namun tidak memiliki banyak budget untuk menumpangi kereta api eksekutif atau kelas bisnis. Sehingga pilihan tepat mengambil kereta api ekonomi AC, karena tarifnya lebih sedikit dan tidak terlalu mahal. Fasilitas tambahannya berupa pendingin ruangan, penumpang akan merasa lebih nyaman dan murah.
Meski banyak orang yang sudah memiliki kendaraan pribadi, namun kerta api tetap menjadi primadona angkutan umum yang banyak dicari karena terhindar dari macet, harga tiketnya juga tidak terlalu mahal tergantung kelas dan rute yang dipilih. Fasilitasnya juga lengkap. Contohnya saja, kereta api ekonomi AC, kamu akan dilengkapi dengan fasilitas tambahan berupa pendingin ruangan, memiliki tempat duduk yang bersih dan harga terjangkau. Selain itu, waktu tempuhnya juga sama dengan kerta api eksekutif dan kereta api bisnis. Maka tak mengherankan apabila banyak sekali yang memilih menggunakan kereta api, meskipun perjalanan hanya dalam kota saja.
Baca Juga : PROMO Harga Tiket Kereta Api Jakarta Jogja Desember 2021
Ketika musim libur tiba, libur nasional, libur sekolah bahkan libur mudik, kereta api menjadi kendaraan umum yang diidamkan banyak orang. Sehingga wajar jika memasuki momen tersebut, stasiun kereta selalu dipenuhi banyak orang yang antri membayar tiket dan masuk ke dalam kereta api karena kereta dapat mengantarkan kita ke berbagai provinsi di Indonesia lebih cepat dan mudah. Apalagi menggunakan kereta api untuk melakukan perjalanan jauh sangat dianjurkan sehingga kamu tidak harus capek menyetir kendaraan pribadi sendiri.
Harga Tiket Kereta Api Ekonomi AC
Baiklah tanpa berlama-lama lagi, langsung saja bagi kamu yang mencari informasi tentang harga tiket kereta api terbaru. Maka tepat sekali membuka artikel ini. Disini, kami menyajikan informasi daftar harga tiket kereta api ekonomi ac yang mugnkin saja berguna bagi kamu :
NAMA KERETA API | TUJUAN | HARGA TIKET |
Kertajaya | Jakarta Semarang Surabaya | 165.000 |
Tawang Jaya | Jakarta Tegal Semarang | 130.000 |
Progo | Jakarta Yogyakarta | 140.000 |
Kutojaya Utara | Jakarta Kutoarjo | 125.000 |
Gaya Baru Malam Selatan | Jakarta Yogyakarta Surabaya | 104.000 |
Logawa | Purwokerto Jember | 74.000 |
Sritanjung | Yogyakarta Banyuwangi | 94.000 |
Pasundan | Bandung Surabaya | 94.000 |
Mataramaja | Jakarta Malang | 109.000 |
Tawang Alun | Malang Banyuwangi | 62.000 |
Bengawan | Jakarta Yogyakarta Solo | 74.000 |
Kahuripan | Bandung Blitar | 84.000 |
Brantas | Jakarta Semarang Blitar | 84.000 |
Tegal Ekspres | Jakarta Tegal | 49.000 |
Maharani | Surabaya Bojonegoro Semarang | 49.000 |
Kutojaya Selatan | Bandung Kuotarjo | 62.000 |
Serayu | Jakarta Bandung Purwokerto | 67.000 |
Rajabasa | Kertapati Tanjung Karang | 32.000 |
Buser/Bukit Serelo | Kertapati Lubuklinggau | 32.000 |
Putri Deli | Tanjung Balai Medan | 27.000 |
Siantar Ekspres | Medan Siantar | 22.000 |
Probowangi | Surabaya Banyuwangi | 56.000 |
Probowangi | Surabaya Probolinggo | 29.000 |
Probowangi | Banyuwangi Probolinggo | 27.000 |
Harga Tiket Kereta Api Ekonomi AC di atas bisa berubah sewaktu-waktu, namun kami terus berusaha untuk mengupdatenya untuk Anda. Jangan lupa untuk membagikan artikel ini agar seluruh kerabat Anda mengetahui infonya. Terus ikuti perkembangan dari hargatiketpromo.com!
Pencarian Harga Tiket Populer:
- https://hargatiketpromo com/harga-tiket-kereta-api-ekonomi-ac/