Harga Tiket Bus Sumber Alam dan Rute Terbaru Desember 2023

Posted on

Harga Tiket Bus Sumber Alam – Salah satu perusahaan PO Busyang masih diandalkan oleh masyarakat hingga kini adalah PO Sumber Alam. Perusahaan otobus ini tergolong murah dengan banyak fasilitas yang menarik. Harga tiket bus Sumber Alam mulai 50rb – 200rban tergantung kelas dan rute yang dipilih.

Bus Sumber Alam mengedepankan kenyamanan dan kepuasan pelanggannya, untuk itu mereka terus melakukan perbaikan dalam hal pelayanan serta fasilitas pendukung. Tidak heran mengapa mereka masih terus diandalkan hingga kini. Rute PO Bus Sumber Alam cukup banyak mulai antar kota dalam porvinsi (AKDP) dan antar kota antar provinsi (AKAP) yakni JABODETABEK, Serang, Merak, Cilegon dengan tujuan ke Kutoarjo, Purwokerto, Purworejo, Yogya, Kebumen dan Klaten.

harga tiket bus Sumber Alam
bus Sumber Alam

Sejarah PO Bus Sumber Alam

Perusahaan ini awalnya bernama PO Tresno yang dirintis langsung oleh Thung Tjie Hing. Selang beberapa tahun perusahaan Otobus Tresno diwariskan kepada anak dan cucu Thing Tjie Hing, kemudian pada tahun 1975 berubah nama menjadi PO Sumber Alam hingga kini. Dengan modal hanya6 unit saja milik Judi Setiawan yang dibantu istrinya, Retno Harlani tahun 1984.

Ketika pertama kali dirintis, PO Bus Sumber Alam sudah melayani rute jauh Yogyakarta – Jakarta, yakni termasuk rute Antar Kota Antar Provinsi (AKAP). Seiring waktu, PO Bus Sumber Alam juga melayani rute Antar Kota Dalam Provinsi (AKDP) seperti saat ini.

Kelas dan Fasilitas Bus Sumber Alam

PO Sumber Alam
PO Sumber Alam

Kelas dari Bus Sumber Alam terbagi menjadi 5, kita bisa memilih kelas sesuai dengan kemauan dan kemampuan. Masing-masing kelas memiliki fasilitas yang bereda. Berikut kelas dan fasilitas Bus Sumber Alam :

Kelas AC Toilet

Ini adalah kelas tertinggi dari Bus Sumber Alam, dengan fasilitas terbaik dan lengkap. Siapapun yang menaiki kelas ini pasti akan puas.

Fasilitas :

  • AC
  • Selimut dan Bantal
  • Toilet
  • Charge
  • Bagasi / Kursi
  • Snack
  • Makan
  • Air Mineral

Kelas AC Non Toilet

Ini adalah kelas yang hampir sama dengan AC Toilet, tapi di sini kurang toilet saja. Berikut fasilitas lengkapnya.

  • AC
  • Charge
  • Selimut dan Bantal
  • Makan
  • Bagasi / Kursi
  • Air Mineral
  • Snack

Kelas Patas Non AC

Ini adalah kelas menengah dari PO Bus Sumber Alam, fasilitas pendukungnya adalah sebagai berikut.

  • Bagasi / Kursi
  • Charge
  • Air Mineral
  • Snack

Ekonomi AC

Ini adalah kelas menengah ke bawah PO Bus Sumber Alam, fasilitas yang ditawarkan sebagai berikut :

  • Snack
  • Bagasi atas Kursi
  • Air Mineral

Ekonomi Non AC

Kelas ini terendah dari Bus Sumber Alam, fasilitasnya seperti di bawah ini :

  • Air Mineral
  • Bagasi atas Kursi

Baca Juga : Harga Tiket Bus Jakarta Bali Denpasar Terbaru 

Harga tiket Bus Sumber alam

Di bawah ini adalah harga tiket bus Sumber Alam dan Rute.

Harga tiket bus Sumber Alam Rute Yogyakarta

Tujuan (Dari – Ke) Kelas Harga
Yogyakarta – Jakarta Ekonomi AC Rp220.000
Patas Non AC Rp230.000
AC Non Toilet Rp300.000
AC Toilet Rp330.000
Yogyakarta – Merak Patas Non AC Rp280.000
AC Toilet Rp380.000

Harga Tiket Bus Sumber Alam Purwokerto

Tujuan (Dari – Ke) Kelas Harga
Purwokerto – Jakarta Ekonomi AC Rp85.000
Patas Non AC Rp100.000
AC Non Toilet Rp95.000
Purwokerto – Merak Patas Non AC Rp110.000
AC Toilet Rp120.000

Harga Tiket Bus Sumber Alam Semarang

Tujuan (Dari – Ke) Harga
Semarang – Cilacap Rp100.000
Semarang – Purworejo Rp60.000
Semarang – Kutoarjo Rp60.000
Semarang – Buntu Rp100.000
Semarang – Gombong Rp90.000
Semarang – Magelang Rp60.000

Harga Tiket Bus Sumber Alam Kutoarjo

Tujuan (Dari – Ke) Harga
Kutoarjo – Buntu Rp60.000
Kutoarjo – Tambak Rp60.000
Kutoarjo – Cilacap Rp60.000
Kutoarjo – Semarang Rp70.000
Kutoarjo – Gombong Rp50.000
Kutoarjo – Magelang Rp50.000

Harga Tiket Bus Sumber Alam Purwerejo

Tujuan (Dari – Ke) Harga
Purworejo – Buntu Rp60.000
Purworejo – Tambak Rp60.000
Purworejo – Cilacap Rp60.000
Purworejo – Semarang Rp70.000
Purworejo – Gombong Rp50.000
Purworejo – Magelang Rp50.000

Harga Tiket Bus Sumber Alam Salaman

Tujuan (Dari – Ke) Harga
Salaman – Cilacap Rp60.000
Salaman – Semarang Rp70.000
Salaman – Gombong Rp50.000
Salaman – Magelang Rp50.000

Harga Tiket Bus Sumber Alam Kaliboto

Tujuan (Dari – Ke) Harga
Kaliboto – Cilacap Rp60.000
Kaliboto – Semarang Rp70.000
Kaliboto – Gombong Rp50.000
Kaliboto – Magelang Rp50.000

Harga Tiket Bus Sumber Alam Gombong

Tujuan (Dari – Ke) Harga
Gombong – Semarang Rp90.000
Gombong – Magelang Rp70.000

Harga Tiket Bus  Sumber Alam Kebumen

Tujuan (Dari – Ke) Harga
Kebumen – Semarang Rp90.000
Kebumen – Magelang Rp70.000

Harga Tiket Bus Sumber Alam Prembun

Tujuan (Dari – Ke) Harga
Prembun – Semarang Rp90.000
Prembun – Magelang Rp70.000

Harga Tiket Bus Sumber Alam Cilacap

Tujuan (Dari – Ke) Harga
Cilacap – Kebumen Rp50.000
Cilacap – Gombong Rp50.000
Cilacap – Prembun Rp50.000

Catatan : Harga di atas bisa berubah sewaktu-waktu tanpa adanya pemberitahuan.

Pencarian Harga Tiket Populer:

  • https://hargatiketpromo com/harga-tiket-bus-sumber-alam/

2 comments

  1. Apakah ada bus SA dari gombong ke semarang sekitar tgl 8/17? Terimakasih

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *