Harga Tiket Bus MTrans – MTrans adalah salah satu perusahaan otobus yang melayani trayek antar kota antar provinsi dan pariwisata. Harga tiket bus MTrans sangat terjangkau, itu yang membuat mereka bisa bertahan dan memiliki banyak penumpang setia hingga kini.

PO MTrans sendiri berkantor di Sesetan, Denpasar, Bali. Sebuah tempat yang sering menjadi pilihan utama menghabiskan waktu liburan. Bukan cuma bagi wisatawan lokal, banyak wisatawan yang datang dari luar negeri berlibur ke Bali. Untuk itu, banyak masyarakat Bali yang memanfaatkan Bali untuk membuka layanan bisnis jasa transportasi, salah satunya adalah PO Bus MTrans.
PO Bus MTrans didirikan untuk melayani sektor pariwisata saja awalnya, mereka pun hanya menyediakan beberapa armada bus dan mobil. Namun, seiring banyaknya permintaan, maka pada Oktober 2017 lalu PO Bus MTrans mulai melayani perjalanan bus reguler trayek antar kota antar provinsi (AKAP).
Awalnya rute bus MTrans antar kota provinsi dari Denpasar menuju Malang, Blitar, Ponorogo, Tulungagung, dan Trenggalek. Sementara untuk pariwisata hanya rute di Bali saja. Namun, kamu tidak perlu khawatir karena di Bali banyak tempat wisata keren, bisa dikatakan Bali merupakan surga wisata di Indonesia.
Supir PO Bus MTrans merupakan orang Bali asli sendiri, jadi mereka sudah hafal jalan-jalan dan tempat wisata di Bali. Untuk jenis armada bus MTrans yang digunakan yakni jenis medium bus untuk pariwisata dan big bus untuk perjalanan bus antar kota antar provinsi (AKAP).
Jenis armada bus yang digunakan MTrans adalah chassis bus milik Mercedez Bens OH1626L yang sudah dilengkapi teknologi air suspension. Teknologi air suspension ini berfungsi meredam suara dan getaran agar penumpang lebih nyaman ketika sedang perjalanan.
Para pegawai Bos MTrans juga melayani para penumpangnya dengan baik dan sopan. Mereka memang mengutamakan kepuasan para penumpangnya.
Kelas Bus MTrans
PO MTrans memiliki 2 kelas yang bisa dipilih oleh penumpangnya sesuai dengan kemauan dan kemampuannya. Berikut adalah 2 kelas PO Bus MTrans.
Eksekutif
Kelas Eksekutif PO Bus MTrans konfigurasi kursinya 2-2 dengan jumlah totalnya hanya 30 seat. Selain itu, berikut adalah fasilitas lengkapnya.
- Asuransi Perjalanan
- Full AC
- Cool Box
- Snack
- Payung
- Kursi Tebal dan Empuk
- Safety Belt
- Reclining Seat
- Smooking Room
- Leg Rest
- Musik
- USB Charger
- LED TV
- Toilet
- Bantal dan Selimut
Baca Juga : Harga Tiket Bus Jakarta Bali Terbaru
Bisnis AC
Kelas Bisnis AC PO Bus MTrans juga menggunakan seat 2-2, jumlahnya lebih baik yakni 40 seat. Berikut adalah fasilitas lengkapnya.
- Asuransi Perjalanan
- Full AC
- Safety Belt
- Kursi Tebal dan Empuk
- Musik
- Reclining Seat
- Musik
- USB Charger
- LED TV
- Selimut
Harga Tiket Bus MTrans
Di bawah ini adalah daftar lengkap harga tiket bus MTrans.
Tujuan | Harga |
Denpasar – Ponorogo
|
Rp240.000 (Executive) |
Rp220.000 (Bisnis AC) | |
Denpasar – Trenggalek
|
Rp230.000 (Executive) |
Rp210.000 (Bisnis AC) | |
Denpasar – Tulungagung
|
Rp215.000 (Executive) |
Rp200.000 (Bisnis AC) | |
Denpasar – Blitar
|
Rp200.000 (Executive) |
Rp180.000 (Bisnis AC) | |
Denpasar – Malang
|
Rp180.000 (Executive) |
Rp160.000 (Bisnis AC) | |
Ponorogo – Denpasar
|
Rp450.000 (Executive) |
Rp430.000 (Bisnis AC) | |
Trenggalek – Denpasar
|
Rp430.000 (Executive) |
Rp400.000 (Bisnis AC) | |
Tulungagung – Denpasar
|
Rp400.000 (Executive) |
Rp370.000 (Bisnis AC) | |
Blitar – Denpasar
|
Rp370.000 (Executive) |
Rp350.000 (Bisnis AC) | |
Malang – Denpasar
|
Rp350.000 (Executive) |
Rp330.000 (Bisnis AC) |
Catatan : Harga di atas bisa berubah kapan pun tanpa adanya pemberitahuan lebih dahulu di lapangan.
Jadwal Bus MTrans
Tujuan | Waktu |
Denpasar – Malang | 15.00 |
Denpasar – Blitar | 15.00 |
Denpasar – Ponorogo | 15.00 |
Denpasar – Trenggalek | 15.00 |
Denpasar – Tulungagung | 15.00 |
Malang – Denpasar | 17.00 |
Blitar – Denpasar | 14.00 |
Ponorogo – Denpasar | 09.30 |
Trenggalek – Denpasar | 16.00 |
Tulungagung – Denpasar | 12.00 |
Catatan :
- Jadwal keberangkatan PO Bus MTrans di atas bisa berubah kapan pun tanpa adanya pemberitahuan.
- Untuk pemesanan atau pembelian tiket Bus MTrans bisa kamu lakukan di agen-agen bus MTrans yang ada di Denpasar, Malang, Ponorogo, Blitar, dan Tulungagung.
- Di bawah ini adalah agen-agen PO Bus MTrans.
Agen PO Bus MTrans
Kota | Alamat | No. Telp |
Denpasar | Jl. Gurita 1, No. 16, Sesetan, Denpasar | (0361) 720143 / (0361) 720147 (WA : +628122888138) |
Malang | Jl. Raden Intan Kav. 6-7, Arjosari, Blimbing, Malang | (0341) 4375500 (WA : +6282331419876) |
Ponorogo | Jl. Arif Rahman Hakim Komplek Pertokoan Kav. PJKA No 2, Ponorogo | (0352) 3592825 (WA : +6282333780006) |
Tulungagung | Loket Terminal Tulungagung di dekat pintu keluar terminal | – |
Blitar | Jl. Kenari No 135 Blitar | 082139202651 |
Sekian informasi dari kami mengenai PO Bus MTrans, semoga bermanfaat.
Pencarian Harga Tiket Populer:
- https://hargatiketpromo com/harga-tiket-bus-mtrans/
- harga tiket bus m trans blitar bali
- bis jurusan denpasar ke ponorogo
- PO mtran
- route bis mtrans surabaya ke bali